Kamis, 12 Juni 2014

Klaten


Kota bersinar, itu merupakan kota yang satu ini. kota ini memiliki letak yang sangat strategis diantara kota-kota yang lainnya. yaitu kota Klaten. Kota kecil yang diapit dua kerajaan besar yang pernah ada di Pulau jawa. yaitu Keraton Ngayogyakarta dan Keraton Surakarta.
Memang kota ini tak memiliki tempat wisata yang bagus untuk menarik para wisatawannya. tapi kota ini menawarkan jarak tempuh ke tempat wisata yang ada di sekitarnya dengan jarak yang dekat. contohnya, untuk pergi ke pantai hanya membutuhkan waktu 45menit-1jam, untuk pergi ke Goa Pindul hanya membutuhkan waktu 45 menit. untuk pergi ke gunung hanya membutuhkan waktu 1-1.5 jam.
Tapi kota ini juga punya tempat wisata yangmenurut penulis menarik. salah satunya adalah Gondang Winangoen, Rowo Jombor, Ndeles indah. untuk melihat keelokan gunung Merapi kita bisa melihatnya dari tempat wisata Ndeles indah. Untuk merasakan masakan yang serba ikan tawar kita bisa pergi ke warung apung Rowo Jombor.
sumber gambar: http://klatentourism.com/http://klatentourism.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar